Pertemuan Rutin MGMP Juli 2025 - MGMP B. Inggris Kab. Malang
Poster Acara

Pertemuan Rutin MGMP Juli 2025

Tanggal & Waktu

24 Jul 2025, 08:00 WIB

Lokasi

Universitas Negeri Malang (UM)

Batas Pendaftaran

22 Jul 2025, 11:59 WIB

Diselenggarakan oleh

angga agus kariyawan

Total Pendaftar

147 Guru

Deskripsi Acara

Pertemuan MGMP Bahasa Inggris Awal Tahun Ajaran 2025/2026

📅 Hari / Tanggal: Kamis, 24 Juli 2025
📍 Tempat: Universitas Negeri Malang (UM) | Gedung Kuliah Bersama (GKB) A20, Lantai 8
🕗 Waktu: Pukul 08.00 WIB – selesai

Dalam rangka menyambut tahun ajaran baru 2025/2026, MGMP Bahasa Inggris tingkat SMP Kabupaten Malang akan mengadakan pertemuan perdana yang bertujuan untuk menyatukan visi, memperkuat kolaborasi, serta menyiapkan pembelajaran yang lebih bermakna dan efektif.

Rangkaian kegiatan:

Kegiatan ini menjadi momentum penting bagi seluruh guru Bahasa Inggris untuk menyambut tahun ajaran baru dengan semangat baru, gagasan segar, dan inovasi pembelajaran yang relevan.

Maskot UM, Cakra berada di Self Access Center (SAC) sebagai pusat pembelajaran unggulan yang berlokasi di Gedung Kuliah Bersama (GKB) A20, Lantai 8.

Unduh Undangan Resmi

Daftar Peserta Terdaftar

Reset
No. Nama Lengkap Asal Sekolah Kecamatan Status
1. Abdillah SMP Plus Darussalam Lawang Lawang Hadir
2. Adi Atik Anggraini, S.Pd SMP PGRI 2 LAWANG Lawang Hadir
3. ADILLAH NUR UMAMI,S.Pd SMP ISLAM HASANUDDIN Dau Hadir
4. AGUSTIN WARA PRASETYANTI, S.Pd., M.Pd. SMP NEGERI 5 KARANGPLOSO Karangploso Hadir
5. Ainul Yaqin, S.S. SMP IT ALBASHIROH TUREN Turen Hadir
6. Amilatun Nazah, S.Pd SMP Plus Hidayatul Mubtadi'in Singosari Hadir
7. ANA MARIA, S.Pd SMP NEGERI 1 SUMBERMANJING WETAN Sumbermanjing Wetan Hadir
8. Anang Iskandar Basuki, S.Pd SMPN 2 Ngajum Ngajum Hadir
9. Andin Wahyuning Putri SMP NEGERI 6 SINGOSARI Singosari Hadir
10. ANGGA AGUS KARIYAWAN SMP NEGERI 3 NGANTANG SATU ATAP Ngantang Hadir